Wednesday, August 1, 2012

Jadwal UKG Ulang | Uji Kompetensi Guru Online 2012

Jadwal UKG Online 2012 Ulang | Info Jadwal Ulang Uji Kompetensi Guru 2012
Assalamu'alaikum.
Jadwal UKG Ulang | Uji Kompetensi Guru Online 2012
Sedikit masalah terjadi saat pelaksanaan UKG Online 2012 yang telah diselenggarakan kemarin hari Senin 30 Juli 2012. Sebagian daerah misalnya Bandung, Klaten dan Kediri gagal mengikuti Tes UKG Online 2012 kali ini dikarenakan koneksi internet down. Banyak pertanyaan, bagaimana nasib guru yang tidak bisa ikut UKG Online 2012 kemarin ?, apakah ada UKG Online 2012 Ulang ?, kapankah UKG Online 2012 Ulang dilaksanakan ? jangan khawatir menurut Kepala Badan Pembinaan Sumber Daya Manusia Pendidikan dan Penjaminan Mutu Pendidikan (BPSDM-PMP) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Syawal Gultom, rencana Jadwal UKG Online 2012 Ulang bakal digelar 2 Oktober 2012 mendatang, semoga tidak ada kejadian serupa kali ini, dan UKG Online Ulang 2012 berjalan lancar.
Demikian sobat infohargaterbaru.;blogspot.com berita kami tentang Jadwal UKG Ulang | Uji Kompetensi Guru 2012, semoga membantu anda guru yang sedang akan tes ulang UKG Online 2012.

No comments:

Post a Comment